Mengapa
WTO dianggap Jahat?
WTO adalah organisasi perdagangan
dunia. WTO pada hakikatnya didirikan untuk mengkoordinasikan dengan perusahaan
multinasional. Markas WTO yaitu di Jenewa. WTO beranggotakan lebih dari 140
organisasi dan didirikan sekitar tahun 1995. Bertujuan untuk mendesakkan
kesepakatan terutama GATT, yaitu Kesepakatan Umum tentang Tarif dan
Perdagangan. Selain itu, WTO juga bertujuan untuk menegosiasikan perdagangan.
Namun, itu hanya dijadikan alat untuk menguasai semua negeri di belahan
dunia. Serikat buruh, organisasi tani,
rakyat kebanyakan tak memiliki perwakilan resmi.